15 Jurusan Hubungan Internasional Terbaik di Universitas Negeri-Swasta

Jurusan Hubungan Internasional terbaik di universitas negeri dan swasta adalah kumpulan universitas negeri dan universitas swasta terbaik di Indonesia dengan program S1 jurusan Hubungan Internasional (HI) peringkat A.  Jurusan kuliah Hubungan Internasional peringkat B dan C juga disajikan sebagai alternatif bagi yang mendaftar ke PTN melalui jalur mandiri, SNMPTN dan SBMPTN, ataupun yang mendaftar ke-PTS.

Jurusan Kuliah Hubungan Internasional sering dianggap sebagai cabang dari ilmu politik, sehingga berada di bawah fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP).  Hubungan Internasional terdapat di universitas negeri (ptn) maupun universitas swasta (pts) dan ada juga di institut ilmu sosial dan ilmu politik.

Hubungan Internasional atau HI adalah ilmu yang mempelajari hubungan antarnegara, termasuk peran sejumlah negara, organisasi antarpemerintah (IGO), organisasi nonpemerintah internasional (INGO), organisasi non-pemerintah (NGO), dan perusahaan multinasional (MNC).  Cakupan HI sangat luas, termasuk globalisasi, kedaulatan negara, keamanan internasional, kelestarian lingkungan, proliferasi nuklir, nasionalisme, pembangunan ekonomi, keuangan global, terorisme, kejahatan terorganisasi, keamanan manusia, intervensionisme asing, dan hak asasi manusia.  Jurusan HI pada awalnya didirikan untuk menghasilkan para diplomat yang bekerja di Kementrian Luar Negeri dan Kedutaan (Wikipedia).

Hubungan Internasional Terbaik Peringkat A

Universitas terbaik di Indonesia jurusan Hubungan Internasional-FISIP adalah yang mendapat akreditasi Ban-pt peringkat A.  Jumlah universitas terbaik sebanyak 15 universitas, 8 dari universitas negeri dan 7 dari universitas swasta terbaik di Indonesia.

Terbaru: Jurusan hubungan internasional terbaik

8 Universitas negeri terbaik di Indonesia jurusan Hubungan Internasional

Nama jurusan PTN-Universitas Negeri Terbaik Jurusan Hubungan Internasional Akreditasi jurusan
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Airlangga-Unair, Surabaya A/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Gadjah Mada-UGM, Yogyakarta A/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Indonesia-UI, Jakarta A/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Jember-Unej A/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Padjadjaran-Unpad, Bandung A/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Riau-Unri, Pekanbaru A/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional UIN Syarif Hidayatullah Jakarta A/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik-IISIP Jakarta A/2013-ban-pt

7 Universitas swasta terbaik di Indonesia jurusan Hubungan Internasional

Nama jurusan PTS-Universitas Swasta Terbaik Jurusan Hubungan Internasional Akreditasi jurusan
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Jenderal Achmad Yani, Cimahi A/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Katolik Parahyangan, Bandung A/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Muhammadiyah Malang A/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Muhammadiyah Yogyakarta A/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Pasundan, Bandung A/2010-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Prof. Dr. Moestopo, Jakarta A/2011-ban-pt


Jurusan Hubungan Internasional Peringkat B

Jurusan Hubungan Internasional-FISIP yang mendapat peringkat B adalah yang terakreditasi ban-pt peringkat B.  Terdiri dari 12 universitas negeri dan 20 universitas swasta, seperti berikut.

12 Universitas negeri jurusan Hubungan Internasional peringkat B

Nama jurusan PTN-Universitas Negeri Jurusan Hubungan Internasional Akreditasi jurusan
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Andalas-Unand, Padang B/2012-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Brawijaya-Unibraw, Malang B/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Diponegoro-Undip, Semarang B/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Hasanuddin-Unhas, Makassar B/2010-ban-pt
Hubungan Internasional Universitas Jenderal Soedirman-Unsoed, Purwokerto B/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Mulawarman-Unmul, Samarinda B/2013-ban-pt
Hubungan Internasional Universitas Riau-Unri, Pekanbaru B/2008-ban-pt
Hubungan Internasional Universitas Sebelas Maret-Uns, Surakarta B/2014-ban-pt

PTS yang dinegerikan 2013/2014
Ilmu Hubungan Internasional UPN Veteran Jakarta B/2013-ban-pt
Hubungan Internasional UPN Veteran Jatim, Surabaya B/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional UPN Veteran, Yogyakarta B/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Sulawesi Barat, Majene B/2012-ban-pt

20 Universitas swasta jurusan Hubungan Internasional peringkat B

Nama jurusan PTS-Universitas Swasta Jurusan Hubungan Internasional Akreditasi jurusan
Ilmu Hubungan Internasional Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta B/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas 45 Makassar B/2010-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas 45 Mataram B/2009-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Abdurrab, Pekanbaru B/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Al Azhar Indonesia, Jakarta B/2012-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Al-Ghifari, Bandung B/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Budi Luhur, Jakarta B/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Darul `Ulum-UNDAR, Jombang B/2006-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Jakarta, Jakarta B/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Komputer Indonesia-Unikom, Bandung B/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Kristen Indonesia-UKI, Jakarta B/2009-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Nasional, Jakarta B/2012-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Paramadina, Jakarta B/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Pelita Harapan-UPH, Jakarta B/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Presiden, Bekasi B/2012-ban-pt
Hubungan Internasional Universitas Sains dan Teknologi Jayapura B/2011-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Satya Negara Indonesia, Jakarta B/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Satyagama, Jakarta B/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Slamet Riyadi, Surakarta B/2012-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Wahid Hasyim, Semarang B/2015-ban-pt

Hubungan Internasional Peringkat C

Universitas negeri dan swasta jurusan Hubungan Internasional-FISIP yang mendapat peringkat C sebanyak 8 universitas, terdiri dari 1 universitas negeri dan 7 universitas swasta.

Nama jurusan Universitas Jurusan Hubungan Internasional Akreditasi jurusan
Hubungan Internasional Universitas Udayana-Unud, Denpasar C/2014-ban-pt
Ilmu Hubungan Masyarakat Universitas Cokroaminoto Makassar C/2010-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Fajar, Makassar C/2012-ban-pt
Hubungan Internasional Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga C/2014-ban-pt
Hubungan Internasional Universitas Majalengka C/2013-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Megou Pak Tulang Bawang C/2011-ban-pt
Hubungan Internasional Universitas Respati Yogyakarta, Yogyakarta C/2012-ban-pt
Ilmu Hubungan Internasional Universitas Wanita Internasional, Bandung C/2015-ban-pt

Demikian daftar universitas negeri dan universitas swasta terbaik di Indonesia jurusan hubungan internasional-HI-FISIP. Informasi universitas terbaik jurusan Hubungan Internasional-FISIP ini diolah dari data Ban-pt '15.

Share: WhatsApp

1 comment: